Jenis dan bentuk lakon

1.) jenis lakon
        Lakon dibangun oleh peristiwa di dalam adegan .adegan merupakan bagian dari babak yang di tandai dengan keluar masuknya tokoh,perupaan atau musik didalam seni pementasaan .dengan demikian dalam satu babak  bisa terjadi lebih dari satu adegan babak itu sendiri adalah susunan dari beberapa adegan yang di tandai dengan terjadinya pergantian setting (tempat, waktu dan kejadian peristiwa) dalam sebuah peristiwa kejadian.
2.) bentuk lakon
        Lakon berbentuk tragedi,biasanya mengandung unsur sejarah perjuangan, memiliki pola penceritaam kejayaan dan keruntuhan dan ciri-ciri lain bahwa peran utama mengalami tragis; pathema,(klimaks peran utama) berujung tragis ,yakni mengalami kecacatan ( fisik-psikis) atau kematian.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kreativitas seni peran

Unsur dan objek karya seni rupa

Gerak dalan permainan musik